VISI dan MISI
VISI
“Mewujudkan Pemerintahan Desa yang Bersih, Amanah, Bertanggungjawab, Berkeadilan, Maju, Indah Dan Tertata”
MISI
Dan untuk melaksanakan visi Desa Moncongkomba dilaksanakan misi sebagai berikut:
- Peningkatan sumberdaya aparatur Pemerintahan desa yang berkualitas;
- Mewujudkan suasana aman, tertib, dan tenteram;
- Menciptakan lingkungan indah dan tertata;
- Meningkatkan mutu kesejahteraan masyarakat untuk mencapai taraf hidup lebih baik melalui BUMDes.